BI Riau Jalankan Kas Keliling Penukaran Uang Emisi 2022, Hari Ini di MTQ
PEKANBARU - Deputy Kepala Bank Indonesia Kantor Perwakilan Riau Bidang Sistem Pembayaran dan Pengelolaan Uang Rupiah Kantor Perwakilan BI (KPw BI) Provinsi Riau, Asral Mashuri menyatakan, bahwa uang kertas baru emisi 2022 sudah tersedia di Riau.
"Sudah tersedia di Riau. Masyarakat boleh menukar mulai hari ini Jumat (19/8/2022) di mobil kas kelliling BI dengan terlebih dahulu daftar di aplikasi Pintar," kata Asral.
Penukaran mobil kas keliling BI di Kota Pekanbaru bisa dilakukan di area Parkiran Depan MTQ Jalan Jenderal Sudirman, Jumat dari pukul 09.00-11.00 WIB dengan kuota 50 orang, area parkiran Stadion Kaharuddin Nasution Jalan Yos Sudarso, Senin (22/8/2022) dari pukul 09.00-12.00 WIB dengan kuota 100 orang.
Kemudian area parkiran Stadion Utama Riau Jalan Naga Sakti, Selasa (23/8/2022) dari pukul 09.00-12.00 WIB dengan kuota 100 orang, area parkiran Sudirman Trade Cantere/ Ramayana Lama Jalan Jenderal Sudirman, Rabu (24/8/2022) dari pukul 09.00 - 12.00 WIB dengan kuota 100 orang.
Selanjutnya, Kamis (25/8/2022), penukaran kembali dilakukan di area parkiran Stadion Kaharuddin Nasution Jalan Yos Sudarao dari pukul 09.00-12.00 WIB dengam kuota 100 orang.
"Terakhir, Jumat ( 26/8/2022) kembali ke area parkiran Sudirman Trade Cantere/ Ramayana Lama Jalan Jenderal Sudirman dari pukul 09.00-11.00 dengan kuota 50 orang," tutup Asral.
Berita Lainnya +INDEKS
Satpol PP Pekanbaru Amankan 32 Pelajar Keluyuran Jam Sekolah
Satpol PP Kota Pekanbaru mengamankan 32 pelajar yang kedapatan keluyuran jam sekolah, Rabu (29/10.
Nelayan di Meranti Diduga Hilang Diterpa Gelombang
Seorang nelayan di Kabupaten Kepulauan Meranti, Riau, dilaporkan hilang setelah kapal yang ditump.
Mesin Kapal Mati di Tengah Laut Meranti, 90 Santri Dievakuasi
PEKANBARU - Tim Basarnas Pekanbaru mendapatkan laporan adanya kondisi membahayakan manusia, berup.
Hingga September, Satgas Gakkum DLHK Pekanbaru Tindak Sejumlah Pelanggaran
PEKANBARU - Satuan tugas Penegakkan Hukum (Satgas Gakkum) Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (.
DJP, DJPK, dan Pemko Pekanbaru Sepakat Optimalkan Penerimaan Pajak
PEKANBARU - Direktorat Jenderal Pajak (DJP), Direktorat Jenderal Perimbangan Keuangan (DJPK), dan.
Satgas PHK Riau Resmi Dibentuk
PEKANBARU - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau resmi membentuk Satuan Tugas (Satgas) Pemutusan Hu.







