Warga Bisa Nikah di Gedung Baru MPP

PEKANBARU - Renovasi gedung eks Kantor Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) Kota Pekanbaru telah selesai.
Gedung bagian dari pengembangan Mal Pelayanan Publik (MPP) bisa untuk tempat nikah. Saat ini pengerjaan fisik gedung di komplek Pemerintah Kota Jalan Jenderal Sudirman sudah 100 persen.
"Gedung baru utamakan pelayanan SIM dan Paspor serta Balai Nikah. Warga yang berkeinginan nikah bisa di MPP," kata Sekretaris DPMPTSP Kota Pekanbaru F Rudi Misdian dilansir dari pekanbaru.go.id, Kamis (28/10).
Ia menambahkan, DPMPTSP sudah melakukan tinjauan ke gedung yang bersebelahan langsung dengan kantor DPMPTSP untuk memastikan gedung sudah bisa difungsikan.
"Kita harap gedung sudah bisa beroperasi awal tahun. Menjelang akhir tahun ini kita persiapkan sarana dan prasarana. Kemudian pembersihan," tutupnya.
Berita Lainnya +INDEKS
Hingga September, Satgas Gakkum DLHK Pekanbaru Tindak Sejumlah Pelanggaran
PEKANBARU - Satuan tugas Penegakkan Hukum (Satgas Gakkum) Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (.
DJP, DJPK, dan Pemko Pekanbaru Sepakat Optimalkan Penerimaan Pajak
PEKANBARU - Direktorat Jenderal Pajak (DJP), Direktorat Jenderal Perimbangan Keuangan (DJPK), dan.
Satgas PHK Riau Resmi Dibentuk
PEKANBARU - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau resmi membentuk Satuan Tugas (Satgas) Pemutusan Hu.
Izin Bar Diskotek HW Live House Pekanbaru Dicabut
PEKANBARU - Izin Bar PT Pekanbaru Sayap Berjaya (HW Live House) di Jalan Soekarno Hatta Pekanbaru.
Walikota Agung Pastikan Pemko Respon Cepat Keluhan Warga
PEKANBARU - Walikota Pekanbaru H Agung Nugroho SE MM, memastikan bahwa pemerintah kota setempat a.
Komunitas Angkutan Sampah Pekanbaru Keluhkan Cara Kerja LPS Tak Sesuai, Ini Kata DLHK
PEKANBARU - Pekerja armada angkutan sampah yang tergabung dalam komunitas Angkutan Sampah Pekanba.