Vagina Sariawan, Kenali Penyebabnya
.jpeg)
jurnalpekan.com - Kamu tentu pernah merasakan sariawan, yang umunya ada di sekitar area mulut. Rasanya cukup pedih, perih, menjadi susah makan dan sangat sakit jika tersenggol.
Sariawan sebenarnya bisa terjadi dimana saja. Selain di mulut, sariawan bisa terjadi di usus dan juga pada area genital. Lalu bagaimana jika sariawan itu terjadi pada vagina? Ya, vagina bisa mengalami sariawan, atau vulvus.
Ini adalah reaksi radang berupa bercak atau luka terbuka pada lapisan epitel kulit. dr. Silvia Utomo dalam chanel Dokter 24 yang dikutip Akurat.co menjelasnkan bahwa sariawan vagina bisa timbul karena berbagai macam sebab. Selain itu, sariawan ini bisa juga menjadi indikasi adanya penyakit menular seksual seperti ulkus mole yang disebabkan karena infeksi bakteri dari hubungan seksual bahkan kontak fisik.
“Gejalanya adalah munculnya bintil-bintil kecil yang terletak di bibir vagina, anus, dan paha bagian dalam,” jelasnya.
Selanjutnya adalah sifilis yang bisa menular dari ibu hamil yang terinfeksi ke janinnya. Kondisi ini ditandai munculnya luka yang tidak terasa nyeri pada luar dan dalam vagina.
“Yang terakhir ada herpes genitalis. Herpes sangat menular, bahkan saat penderitanya menyentuh luka dan memaparkannya pada bagian tubuh lain. Gejalanya, muncul gelembung berisi cairan bewarna merah dan terasa nyeri pada sekitar vagina,” sambungnya.
Jika kamu mengalami tanda-tanda sariawan pada vagina ini, jangan dianggap sepele. Disarankan agar kamu selalu memperhatikan kebersihan organ kewanitaan dan hindari berganti-ganti pasangan untuk menghindari terkena risiko penyakit menular seksual.
Berita Lainnya +INDEKS
Kadar Kolesterol Tinggi Tampak Jelas di Mata dan Kaki
Penyakit kolesterol makin marak di tengah tren gaya hidup tidak sehat, makanan cepat saji, hingga.
Rumah Seni Datin dan RRI Pekanbaru Lomba Festival Lagu Melayu, Pendaftaran Gratis
PEKANBARU - Rumah Seni Datin dan RRI Pekanbaru, akan menggelar Festival Lagu Melayu Serumpun Dati.
Peringati Hari Diabetes Internasional, Tropicana Slim Ajak 40 Ribu Orang Lawan Diabetes
Memasuki tahun emasnya yang ke-50, Tropicana Slim sebagai brand kepercayaan masyarakat Indonesia .
Pasutri Menang Rp49 Triliun Melawan Google
Pasangan suami-istri (pasutri) asal Inggris, Shivaun Raff dan Adam, memenangkan gugatan hukum mel.
Lewat Medical Check-Up, Prodia Ajak Investasi Masa Depan Sehat
PEKANBARU - Ketika berbicara tentang investasi, hal pertama yang mungkin terlintas dibenak ialah .
Capella Honda Beberkan Tips Irit Bahan Bakar
Punya kendaraan irit dengan performa yang baik , hal ini mejadi impian semua pengendara. Apalagi .