Cara Kelola Pengeluaran Bulanan di Masa Pandemi

jurnalpekan.com - Saat ini Indonesia tengah menghadapi resesi akibat dari perekonomian yang terdampak pandemi Covid-19. Oleh karena itu, penting diketahui cara mengelola pengeluaran bulanan yang tepat agar kondisi keuangan tetap sehat.
Di Riset Lifepal.co.id menunjukkan bahwa penurunan aktivitas konsumsi di Indonesia memicu terjadi penurunan inflasi hingga berujung pada deflasi berturut-turut selama 3 bulan di 2020.
Di saat yang sama terjadi peningkatan jumlah simpanan masyarakat dalam bentuk tabungan, deposito berjangka, deposito on call, maupun sertifikat deposito.
Tak tanggung-tanggung, jumlah simpanan masyarakat di bank umum pada Agustus 2020 mencapai di atas Rp 6.500 triliun, atau naik 2,74% dari bulan Juli, lebih tinggi dari persentase kenaikan rata-rata bulanan sejak awal tahun ini yang hanya 0,98%.
Dilansir dari suara.com, Minggu (8/11/2020) pada saat bersamaan, menurut laporan Badan Pusat Statistik (BPS) di kuartal II 2020, laju pertumbuhan pengeluaran dari konsumsi rumah tangga secara year-on-year (YoY) adalah -5,51%.
Hal itu pulalah yang berkontribusi terhadap perlambatan pertumbuhan PDB di kuartal II 2020. Data-data tersebut menunjukkan, di masa pandemi, masyarakat lebih memilih untuk menyimpan uang lebih banyak dan mengurangi konsumsi.*
Berita Lainnya +INDEKS
Kadar Kolesterol Tinggi Tampak Jelas di Mata dan Kaki
Penyakit kolesterol makin marak di tengah tren gaya hidup tidak sehat, makanan cepat saji, hingga.
Rumah Seni Datin dan RRI Pekanbaru Lomba Festival Lagu Melayu, Pendaftaran Gratis
PEKANBARU - Rumah Seni Datin dan RRI Pekanbaru, akan menggelar Festival Lagu Melayu Serumpun Dati.
Peringati Hari Diabetes Internasional, Tropicana Slim Ajak 40 Ribu Orang Lawan Diabetes
Memasuki tahun emasnya yang ke-50, Tropicana Slim sebagai brand kepercayaan masyarakat Indonesia .
Pasutri Menang Rp49 Triliun Melawan Google
Pasangan suami-istri (pasutri) asal Inggris, Shivaun Raff dan Adam, memenangkan gugatan hukum mel.
Lewat Medical Check-Up, Prodia Ajak Investasi Masa Depan Sehat
PEKANBARU - Ketika berbicara tentang investasi, hal pertama yang mungkin terlintas dibenak ialah .
Capella Honda Beberkan Tips Irit Bahan Bakar
Punya kendaraan irit dengan performa yang baik , hal ini mejadi impian semua pengendara. Apalagi .